Perintah yang Digunakan Untuk Mencetak Dokumen Adalah

Perintah yang digunakan untuk mencetak dokumen seringkali dibutuhkan bagi mereka yang baru pertama kali menggunakan komputer atau laptop. Tenang saja dan tak perlu khawatir sebab mencetak dokumen sangatlah mudah caranya. 

Mencetak dokumen menjadi salah satu hal penting yang terdapat dalam dunia komputer dan laptop. Kegunaan dari mencetak dokumen ini banyak sekali mulai dari untuk skripsi, periklanan menggunakan brosur dan lain sebagainya. 

Tentunya dengan berbagai fungsi yang beragam ini, membuat kegiatan mencetak dokumen sangatlah penting. Namun demikian, sebelum mencetak sebuah dokumen perlu sekali diperhatikan beberapa hal penting lainnya. 

Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Mencetak Dokumen

Mencetak dokumen memang menjadi hal yang sangat mudah dilakukan bagi mereka yang sudah paham. Namun, meskipun sudah paham dengan hal ini, bukan berarti bisa lepas dari beberapa kesalahan yang umum terjadi. 

Misalnya kesalahan seperti penulisan huruf yang terkadang masih semrawut antara kapital dan juga spasinya. Tentunya hal ini menjadi perhatian tersendiri. Lalu apa saja sih hal yang perlu diperhatikan sebelum mencetak dokumen? 

Perhatikan Ukuran Huruf

Sebelum memulai untuk mencetak dokumen, alangkah baiknya perhatikan dahulu huruf atau ukuran Font yang digunakan. Ukuran ini biasanya berdampak pada tampilan huruf yang rusak dan tidak estetik ketika sudah dicetak. 

Jadi jangan sampai salah memilih ukuran huruf yang sesuai. Selain itu, perhatikan pula apakah semua huruf memiliki ukuran yang sudah sesuai ataupun ternyata masih ada yang berbeda-beda. 

Cek Tulisan Dengan Teliti

Penulisan pada komputer maupun laptop terkadang dilakukan dengan cepat namun tidak teliti. Dampak dari hal tersebut tentu menyebabkan terkadang beberapa kata mengalami salah huruf atau Typo. 

Maka itu, perlu sekali bagi Anda yang hendak mencetak dokumen untuk mengecek terlebih dahulu setiap kata dengan teliti. Jangan sampai ternyata setelah dicetak justru masih terjadi kesalahan penulisan dan jelas merepotkan. 

Jenis Kertas

Kertas menjadi salah satu hal penting yang perlu diperhatikan. Kertas ini berguna untuk mencetak dokumen yang nantinya akan terlihat bagus ataupun justru akan terlihat jelek. 

Terdapat banyak sekali pilihan kertas yang digunakan untuk mencetak dokumen. Masing-masing memiliki karakter dan fungsi yang berbeda, maka itu pilihlah kertas yang sesuai dengan kebutuhan maupun keinginan. 

Perintah yang Digunakan Untuk Mencetak Dokumen Adalah

Perintah yang Digunakan Untuk Mencetak Dokumen Adalah
Perintah yang Digunakan Untuk Mencetak Dokumen Adalah

Terdapat beberapa perintah yang bisa pengguna gunakan untuk mencetak dokumen. Beberapa cara ini sebenarnya bisa digunakan dengan mudah sesuai dengan keterampilan menggunakan komputer maupun laptop. 

Bagi Anda yang baru pertama kali akan mencoba mencetak dokumen, bisa ikuti cara dibawah ini. Kami memberikan dua cara termudah yang bisa Anda praktekkan. 

1. Cetak Langsung di Word

Mencetak dokumen menggunakan aplikasi Word tentu sangatlah mudah sekali. Caranya pun sangat mudah dipraktekkan, berikut adalah langkah-langkahnya. 

  1. Langkah pertama adalah masuk ke menu dahulu pada Word. 
  2. Kemudian selanjutnya pilih cetak. 
  3. Pilihlah opsi percetakan warna. 
  4. Terakhir klik tombol cetak. 

2. Cetak Menggunakan Keyboard

Cara mencetak yang kedua ini sangatlah simpel untuk pemula. Anda bisa mencoba menggunakan Shortcut Keyboard untuk melakukan cetak dokumen dengan mudah dan cepat. 

  1. Pertama Anda perlu arahkan komputer atau laptop pada dokumen yang akan dicetak. 
  2. Kemudian perhatikan setiap penulisan apakah terdapat kesalahan atau tidak. 
  3. Perhatikan pula ukuran Font barangkali ada yang berbeda. 
  4. Selanjutnya klik Ctrl+P untuk mencetak dokumen secara cepat. 
  5. Tunggu sampai dokumen tercetak dan periksa apakah sudah sesuai kebutuhan atau belum. 

Kesimpulan

Perintah yang digunakan untuk mencetak dokumen ternyata ada beberapa cara. Anda bisa menggunakan cara yang simpel menggunakan shortcut Keyboard atau mencetak langsung di Word dengan berbagai pilihan menu yang banyak. 


Posting Komentar untuk "Perintah yang Digunakan Untuk Mencetak Dokumen Adalah"